J-Wisata

Wisata di Yogyakarta -  Yogyakarta merupakan salah satu tempat wisata di Indonesia yang sangat layak untuk dikunjungi.  Tentunya tidak kalah dengan obyek wisata di Bali, Obyek wisata di Bandung, Obyek Wisata di Surabaya, Obyek wisata di Ibukota Jakarta maupun obyek-obyek wisata di seluruh Indonesia lainnya. Predikat Yogyakarta sebagai kota pendidikan sangat berpengaruh dalam mengangkat potensi wisata di Jogja ini. Kedatangan pelajar dan mahasiswa dari seluruh wilayah di Indonesia dan mancanegara memberi sumbangsih yang sangat besar mendongkrak potensi wisata jogja. Selain itu destinasi tempat wisata yogyakarta memang cukup beragam, mulai dari obyek wisata Yogyakarta yang sifatnya wisata sejarah di Yogyakarta, wisata alam yogyakarta, wisata museum di Yogyakarta, wisata  pantai di Yogyakarta, wisata kuliner di yogyakarta, wisata budaya di yogyakarta dan juga tentunya wisata pendidikan di yogyakarta. 
Bagi wisatawan selain pilihan wisata yang cukup banyak, juga didukung oleh banyaknya hotel di Yogya ( Hotels in Yogyakarta ) dan sarana travel di Yogyakarta dengan banyak pilihan. Hotel - hotel yogyakarta pun beragam kelas dari yang berbintang sampai dengan penginapan murah di Yogyakarta dan ini menjadi pilihan untuk menyesuaikan dengan kantong para wisatawan. See More

Wisata Kuliner

Dawet Prambanan Dekat Candi Prambanan

Dawet Prambanan Dekat Candi Prambanan >>> Dawet Prambanan atau awet proliman itulah yang menjadi daya tarik tersendiri sewaktu kita memasuki wilayah Yogyakarta. Daya tarik buat yang baru saja sampai yogyakarta dari acara luar kota, maupun bagi wisatawan yang sengaja ingin berwisata ke yogyakarta. Dari arah timur (arah Solo-Yogja), maka dikanan jalan akan anda lihat komplek wisata candi Prambanan sebagai tanda bahwa kita telah memasuki wilayah Yogyakarta. Kalo Anda belum pernah berkunjung ke kompleks wisata candi prambanan maka selayaknya Anda berwisata ke situ. Selengkapnya

Wisata Sejarah

Candi Ratu Boko

Candi Ratu Boko - Siapa sih yang tak kenal kedua situs sejarah ini? Candi Prambanan Dan Situs Istana Ratu Boko merupakan warisan sejarah dari Kerajaan Mataran Kuno Dari Dinasti / wangsa Sanjaya. Situs Candi  yang luasnya mencapai 16 hektar ini terletak di atas bukit Boko dan masuk dalam dua wilayah desa yaitu desa dawung dan desa Sambirejo Kelurahan Bokoharjo Kecamatan Prambanan Sleman Yogyakarta. Lokasinya berada dekat dengan candi prambanan, kira kira berjarak 3 km dari candi prambanan. Selengkapnya

Belanja Bakpia 65 Asli Yogyakarta

Sedekah Buku Kembali Tentang bakpia Belanja Bakpia 65 Asli Yogyakarta - Bakpia adalah identitas oleh-oleh khas Yogyakarta. Bagi yang b...